ANTARA – Pemerintah Indonesia dan Malaysia akhirnya berhasil menyelesaikan masalah perbatasan laut teritorial yang sudah 18 tahun tidak kunjung usai. Isu ini dibahas saat Presiden Joko Widodo menemui Perdana Menteri Malaysia …
Usai 18 tahun, masalah batas laut teritorial RI-Malaysia selesai
