Politik

KPU: 40 Parpol mendaftar sebagai peserta Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mencatat 40 partai politik (parpol) resmi mendaftar sebagai calon peserta Pemilu 2024 hingga batas waktu penutupan, Minggu (14/8) pukul 23.59 WIB.

“40 Parpol resmi mendaftar sebagai calon …

Politik

Ketua KPU jelaskan tiga kategori pendaftaran parpol

Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari menjelaskan tiga kategori dalam tahapan pendaftaran partai politik (parpol) calon peserta Pemilu 2024.

“Pendaftaran parpol dimana pimpinan pusat parpol menyampaikan surat kepada KPU dan …

Politik

DPRA ajak generasi muda rawat perdamaian Aceh

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) Safaruddin mengajak masyarakat terutama generasi muda untuk terus merawat perdamaian Aceh yang sudah berjalan selama 17 tahun ini.

“Bahwa pada dasarnya sangat penting bagi …

Politik

Relawan harap Ganjar Pranowo membangun dari desa

Relawan Orang Muda Ganjar (OMG) berharap Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden 2024 dapat membangun Indonesia dari desa.

“Ketika Ganjar menjadi presiden, harapannya lebih memperlihatkan atau lebih optimal membuka …

Politik

Dua parpol daftar Pemilu bawa puluhan boks dokumen

Dua calon partai politik peserta Pemilu 2024 membawa puluhan boks dokumen sebagai syarat verifikasi administrasi untuk mendaftar di KPU RI, Jakarta, Minggu malam.

Partai Bhineka Indonesia (PBI) menjadi partai pertama yang …

Politik

Wali Kota Bekasi bagikan bendera Merah Putih saat CFD

Pelaksana tugas Wali Kota Bekasi Tri Adhianto membagikan bendera Merah Putih kepada warga saat menghadiri kegiatan hari bebas kendaraan atau Car Free Day (CFD) sebagai bagian dari Gerakan Nasional Pembagian 10 juta Bendera Merah …