Radar Jateng : Berita Terkini, Berita Terbaru, Berita Terupdate Jawa Tengah dan Sekitarnya

Politik

KPK geledah sejumlah kantor dinas Pemprov Jatim

Aparat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sepanjang Kamis menggeledah sejumlah kantor dinas Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) di Surabaya.

Dua kantor yang terkonfirmasi dari pihak internal Pemprov Jatim …

Politik

Perempuan KIB peringati Hari Ibu di Sinjai

Perempuan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) yang tergabung dalam Partai Golkar, Partai PAN dan Partai PPP Kabupaten Sinjai menggelar peringatan Hari Ibu dengan memperkuat silaturahmi.

“Dalam rangka memperingati hari Ibu, …

Politik

Kapolda Sumut siap kawal pembangunan kawasan Danau Toba

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak mengungkapkan pihaknya siap mengawal dan mengamankan seluruh pembangunan nasional Destinasi Pariwisata Super Prioritas di kawasan Danau Toba, …

Politik

KPU Batang sosialisasikan peraturan baru pencalonan DPD

ANTARA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batang, Jawa Tengah, mulai menyosialisasikan pencalonan perseorangan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Pemilu 2024. Koordinator Divisi Teknis KPU, Aris Setia Budi, saat memberikan …